Cek! Hitung Mundur Idul Fitri 2025

hitung mundur idul fitri 2025,

Hitung Mundur Idul Fitri 1446 H

✨ Hitung Mundur Idul Fitri 1446 H ✨

Sampai 31 Maret 2025

Hari

13

Jam

17

Menit

59

Detik

5
Pada tahun 1446 H, berdasarkan kalender cetak yang telah dipublikasikan, Idul Fitri diperkirakan jatuh pada tanggal 31 Maret 2025. Namun, seperti tahun-tahun sebelumnya, penetapan 1 Syawal ini tetap menunggu keputusan dari sidang isbat yang digelar oleh Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag) bersama dengan organisasi-organisasi masyarakat (ormas) Islam yang ada di Indonesia. 

Hitung Mundur Idul Fitri 2025

Sidang isbat adalah pertemuan yang dilakukan oleh Kementerian Agama Republik Indonesia dengan tujuan untuk menetapkan awal bulan dalam kalender Hijriyah, terutama untuk menentukan tanggal 1 Syawal, yang menandakan hari raya Idul Fitri. Sidang isbat ini dilakukan dengan merujuk pada ru'yatul hilal (pengamatan bulan) yang dilakukan oleh para ahli falak atau astronomi.

Penetapan 1 Syawal melalui sidang isbat ini penting, karena meskipun kalender sudah mencatat tanggal 1 Syawal, kenyataannya banyak faktor alam yang mempengaruhi pengamatan hilal (bulan baru). Hal ini yang menjadi dasar keputusan sidang isbat, yaitu apakah hilal terlihat dengan mata telanjang atau dengan alat bantu, sehingga tanggal 1 Syawal yang sebenarnya dapat dipastikan.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama